Bahan:
Daging Babi (pahanya). Kecap manis sedikit, Merica, Garam, Pala, Manisjangan (bumbu kayumanis).
Cara Memasak:
Daging babi direbus bersama bumbu-bumbu tersebut. Jika sudah matang dan bumbunya sudah meresap, lalu angkat. Kemudian daging itu ditumbuk dan disebet-sebet sampai halus. Jika sudah, terus digongso yang rata hingga kuning.
No comments:
Post a Comment